Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Potensi kandungan daun Kemangi sebagai hand sanitizer


" Potensi kandungan daun Kemangi sebagai hand sanitizer, Daun kemangi sebagai bahan dasar dan efektif sebagai pengganti hand sanitizer beralkohol "

Selain manfaat dari segi kegunaannya yang aman dan ramah lingkungan ini, hand sanitizier berbahan dasar daun kemangi juga bernilai ekonomis.

harga bahan baku yang terjangkau serta ketersediaan yang melimpah.

Minyak atsiri yang berasal dari daun kemangi memiliki aktivitas antibakteri S. aureus dan E. coli dengan konsentrasi bunuh minimal 0,5%v/v dan 0,25%v/v. 

Selain itu, penelitian lain menyebutkan bahwa ekstrak ethanol dari daun kemangi mempunyai daya anti bakteri.

Anti terhadap sembilan species termasuk dari genus Acinetobacter, Bacillus, and Micrococcus. 

Sedangkan ekstrak methanol dan hexanol dari daun kemangi menunjukkan adanya aktivitas anti bakteri terhadap tiga belas species.

dari tujuh genus termasuk Acinetobacter, Bacillus, Brucella, Eschericia, Micrococcus, dan Staphylococcus dan efek anticandida terhadap Candida albicans.


Baca juga : Artikel yang terkait

Silahkan menggunakan Google Search Engine, Untuk mendapatkan alamat website lainnya yang terkait.


https://keranjangkesehatan.gankoko.com/2021/09/potensi-kandungan-daun-kemangi.html
Gambar - Potensi kandungan daun Kemangi


Di Indonesia, tanaman kemangi dimanfaatkan untuk beberapa kegunaan. Kegunaan sebagai aneka sayur, ramuan minuman penyegar dan obat untuk penyakit pada tubuh. 

Kemangi merupakan tumbuhan batang pendek yang tumbuh di berbagai belahan dunia. 

Daun kemangi berasal dari divisi spermatophyta, kelas dikotil, ordo amaranthaceae, genus ocimum dan spesies Ocimum basilicum L. 

Bentuk daun kemangi sederhana dan saling berhadapan silang dengan ujung daun berbentuk runcing serta panjang tangkai daun mencapai 2 cm. 

Helai daun berbentuk bulat panjang dengan ukuran panjang daun mencapai 5 cm dan lebar daun mencapai 2,5 cm.

Daun kemangi memiliki banyak kelebihan sebagai antiseptik, diantaranya bahan alami yang aman, ramah lingkungan, bernilai ekonomis dan mudah didapatkan.  

Pucuk daun kemangi dapat dimanfaatkan sebagai penambah selera makan. 

Sedangkan, daun kemangi digunakan untuk bumbu masak, penyedap pepes ikan, dan lain-lain. 

Penggunaan tanaman obat tradisional yang berfungsi sebagai anti bakteri adalah kemangi. 

Melihat potensi alam yang banyak dikembangkan, daun kemangi hadir sebagai solusi pengganti hand sanitizer alami. 

Hand sanitizer berbahan dasar daun kemangi efektif sebagai pengganti hand sanitizer beralkohol.


Potensi kandungan daun Kemangi - potensi kemangi


Potensi kandungan daun Kemangi dapat menghilangkan kotoran dari permukaan kulit.

secara bermakna mengurangi jumlah mikro organisme penyebab penyakit seperti virus, bakteri dan parasit lainnya pada kedua tangan.

Penyakit infeksi saluran pencernaan yang disebabkan oleh mikroba semakin banyak menyerang masyarakat Indonesia. 

Cara yang paling sederhana yang dapat dilakukan untuk menjaga kebersihan tangan adalah dengan mencuci tangan menggunakan sabun.

Mencuci tangan menggunakan sabun yang di praktik-kan secara tepat dan benar

Kejadian ini dibuktikan dengan angka prevalensi penyakit diare yang semakin meningkat. 


a. Daun kemangi mengandung zat yang dibutuhkan bagi tubuh


  • Vitamin A
  • Vitamin B
  • Vitamin C
  • Betakaroten
  • Kalsium
  • Magnesium
  • Fosfor
  • Protein
  • Karbohidrat
  • Lemak
  • Zat besi
  • Flavonoid
  • Arginin
  • Anetol
  • Boron.


Aktivitas biologis dari komposisi dari senyawa–senyawa kimia yang terkandung dalam daun kemangi ditentukan oleh genotip.

lingkungan serta tempat tumbuh dari tanaman tersebut. Menurut studi literatur yang dilakukan di berbagai negara


b. Komposisi kandungan minyak atsiri dari daun kemangi


  • Metil chaviol
  • Linalool
  • Eugenol
  • Metil eugenol
  • Fenchyl alkohol
  • Limoenene
  • α-pinene
  • β-pinene
  • β-caryophyllene
  • Thymol
  • Camphene
  • α-bergamonete
  • Geranial
  • Geranial asetat
  • 1,8 – cineol
  • Estragole
  • Cineol
  • α-cubebene
  • Nerol
  • Methyl cinnamate
  • Linalil asetat. 


c. Daun semangi untuk mencegah timbulnya penyakit


  • Diare
  • Kolera
  • ISPA
  • Cacingan
  • Flu
  • Hepatitis A
  • Bahkan flu burung. 


d. Kandungan utama minyak atsiri


  • Camphor
  • Llimonene
  • Methyl cinnamate
  • Linalool.


e. Daun semangi dapat menghambat pertumbuhan bakteri


  • Staphylococcus aureus
  • Escherichia coli
  • Bacilus cereus
  • Pseudomonas fluorescens
  • Candida albicans
  • Streptococcus alfa
  • Bacillus subtilis.


f. Minyak atsiri dari daun kemangi memiliki efek antimikrobiologi


  • Efek melawan mikrobacterium tuberculasis
  • Stapylococcus aureus in vitro
  • Bakteri serta jamur lainnya. 


g. Penelitian bahwa Kemangi mengandung senyawa bersifat


  • Insektisida
  • Larvasida
  • Nematisida
  • Antipiretik
  • Fungisida 
  • Antibakteri
  • Antioksidan


Potensi kandungan daun Kemangi sebagai hand sanitizer


Potensi kandungan daun Kemangi. Melihat potensi alam yang banyak dikembangkan.

Daun kemangi dapat digunakan sebagai solusi pengganti hand sanitizer alami. 

Hand sanitizer sebagai alat  untuk mencuci tangan menjadi trend di kalangan masyarakat saat ini. 

Selain efisiensi waktu, penggunaannya dinilai lebih praktis dibandingkan dengan mencuci tangan menggunakan air dan sabun.

Hand sanitizer sebagai alat untuk mencuci tangan menjadi trend di kalangan masyarakat saat ini. 

Mencuci tangan dengan air dan sabun dinilai efektif karena dapat menghilangkan kotoran dan debu 

Salah satu upaya pencegahan yang dilakukan yaitu dengan menjaga kebersihan tangan. 

Pembersih tangan yang berbahan dasar alkohol yang digunakan untuk membunuh mikro organisme dengan pemakaian tanpa di bilas air. 

hand sanitizer yang memiliki kandungan daun kemangi efektif dalam membunuh bakteri.

Terutama bakteri S. aureus dan E. coli di tangan. Sehingga dapat menurunkan prevalensi penyakit pencernaan. 

Melihat potensi alam yang bisa dikembangkan, daun kemangi efektif sebagai hand sanitizer berbahan dasar alami.

daun kemangi teruji memiliki aktivitas anti bakteri dan diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi masyarakat.

Dengan menggunakan tanaman kemangi sebagai pengganti hand sanitizer beralkohol. 

Selain manfaat dari segi kegunaan yang aman, hand sanitizer yang berbahan dasar daun kemangi juga bernilai ekonomis.

Dengan harga yang murah dan dapat ditanam di lingkungan sekitar rumah.

Pada umumnya mikroba yang merupakan penyebab gangguan saluran pencernaan masuk ke dalam tubuh manusia melalui oral. 

Ribuan mikroba menempel pada tangan manusia yang kemudian ikut masuk ke dalam tubuh manusia bersamaan dengan makanan yang masuk ke dalam mulut.

Penyakit diare masih merupakan masalah kesehatan masyarakat, di negara berkembang seperti di Indonesia

Seiring dengan bertambahnya kesibukan masyarakat terutama di perkotaan ditambah dengan banyaknya produk-produk instan yang serba cepat dan praktis, 

Salah satu upaya pencegahan yang dilakukan yaitu dengan menjaga kebersihan tangan.


Baca juga : Sehat itu mahal - Benarkah?


Sebagai penutup, diucapkan terima kasih telah meluangkan waktunya untuk membaca artikel " Potensi kandungan daun Kemangi sebagai hand sanitizer "


Untuk mendapat informasi lebih luas dan lengkap tentang topik ini, silahkan menggunakan Google Search Engine


Semoga artikel ini memberi manfaat serta inspirasi. Bila ada yang ingin mendiskusikan bisa klik " Contact Us "


Untuk melengkapi pemahaman tentang Potensi kandungan daun Kemangi
silahkan tonton video dibawah ini.


https://keranjangkesehatan.gankoko.com/2021/09/potensi-kandungan-daun-kemangi.html
Video - Potensi kandungan daun Kemangi -
LUAR BIASA !! Kolesterol,Asam Urat,Nyeri Sendi Hilang Hitungan Jam

Post a Comment for "Potensi kandungan daun Kemangi sebagai hand sanitizer"